Kasat Lantas Polres Aceh Tamiang Giat Patroli Antisipasi Balap Liar

  • Whatsapp

Kasat Lantas Polres Aceh Tamiang Giat Patroli Antisipasi Balap Liar

Media Humas Polri – Aceh Tamiang

Bacaan Lainnya

Kasat Lantas Polres Aceh Tamiang Laksanakan Kegiatan Rutin Patroli Guna Mengantisipasi Adanya Balap Liar Yang Sering Dilakukan Para Anak Anak Muda Pada Tengah Malam Saat Masyarakat Sedang Istirahat Guna Menunaikan Ibadah Puasa. Kegiatan Tersebut Dilaksanakan Pada
Hari Jumat Tanggal 15 April 2022 pukul 01.00 WIB s/d selesai.

Adapun Tempat Dan Sasaran Yang Kerap Diduga Sering Dilakukan Balap Liar Berada Di
Jln.Medan – Banda aceh tepatnya di jalur KTL (Kawasan Tertib Lalu lintas)
Kp. Johar Karang Baru.

Adapun Personel Satlantas Yang Ditugaskan Yakni
1.Bripka Megah
2.Brigadir Gultom
3.Briptu Bima

Sasaran Yang Menjadi Target Kegiatan Patroli Tersebut
Pengendara R2 yang melakukan balap liar di Jalur Dua Terutama Yang Memakai Knalpot Recing Atau Knalpot Blong.
Personel Satlantas Polres Aceh Tamiang melakukan kegiatan PATROLI serta HIMBAUAN kepada anak remaja untuk tidak melihat/melakukan balap liar. Dan membubarkannya dengan cara humanis.

Untuk terciptanya Kamseltibcarlantas di Wilkum Polres Aceh Tamiang Satlantas Polres Aceh Tamiang Akan Terus Melaksanakan Kegiatan Patroli Sampai Keadaan Benar Benar Aman Dan Tertib Tanpa Ada Gangguan Suara Bising Pada Malam Hari Yang Mengganggu Kenyamanan Dan Ketentraman Masyarakat Setempat.

Adapun hasil yang dicapai dalam giat tersebut yaitu:
Mengantisipasi adanya balapan liar yang sering dilakukan para Anak anak Remaja dan mereka membubarkan diri dari lokasi yg mereka jadi tempat kumpul para anak anak tersebut.
Selama Dalam Kegiatan Dilaksanakan Semua Berjalan Aman Dan Lancar. (Edi.s)

Pos terkait