Serda Ajiman Dan Koptu Jupiter Babinsa Ramil 1601-04/Tabundung Melaksanakan Komsos Bersama Warga

  • Whatsapp

Serda Ajiman Dan Koptu Jupiter,Babinsa Ramil 1601-04/Tabundung Melaksanakan Komsos Bersama Warga

Media Humas Polri || Tabundung Sumtim NTT

Bacaan Lainnya

Hari ini Rabu 11-05-2022 Serda Ajiman dan koptu Jupiter,melakukan kegiatan Komunikasi sosial kepada warga masyarakat desa Billa kecamatan Tabundung Sumba timur, tentang beternak yang baik, dan tidak menganggu hasil pertanian masyarakat.

Hal itu di sampaikan nya,bahwa kita sebagai warga yang mempunyai ternak agar betul betul di rawat dan selalu di kandangkan agar hasil pertanian yang ada tidak di makan oleh hewan dan kita harus kandangkan apalagi sudah ada Perda dan aturan yang telah di buat oleh pemerintah kabupaten.

Apabila kita beternak dan merawatnya dengan baik dan kita bisa menjual dan bisa membantu incam pendapatan dan bisa di gunakan untuk kebutuhan rumah tangga bahkan bisa di manfaatkan untuk masa depan anak-anak kita.

Dalam kondisi Covid saat ini,mari kita selalu patuhi protokol kesehatan agar kita terhindar dari penyakit yang menakutkan itu.

Semoga kita selalu sehat terhindar dari berbagai penyakit dan bisa beraktifitas dalam keseharian kita sesuai talenta yang sudah di miliki,”kata babinsa

(Martha/MHP)

Pos terkait