Warga Masyarakat Desa Lueng Teuku Ben Jalani Vaksinasi Covid-19 Gelombang Ke-5

  • Whatsapp

Warga Masyarakat Desa Lueng Teuku Ben Jalani Vaksinasi Covid-19 Gelombang Ke-5

Media Humas Polri | Suka Makmue –
Puluhan Warga masyarakat desa Lueng Teuku Ben Kecamatan Kuala Pesisir Kabuapaten Nagan Raya jalani Vaksinasi Covid-19 di gelar di Halaman Masjif Babul Jannah Fesa setempat.

Bacaan Lainnya

Kapolres Nagan Raya AKBP. Setiawan Eko Prasetiya,SH,S.IK, melalui Kapolsek Kuala Pesisir Ipda Very Syahputra,SH saat ditemui Media Humas Polri, Selasa (23/11/21) menjelaskan.

Ipda Very menilai Vaksinasi terhadap warga Desa di Lueng Teuku Ben sudah lumayan bagus, sebut Kapolsek Muda itu. tapi masih kurang untuk presentasenya untuk warga sudah antusias.

Karna sebelumnya banyak warga Di desa setempat banyak yang menolak untuk di Vaksin, setelah dilakukan Sosialisasi sehingga masyarakat sudah memahami apa artinya suntikan Vaksinasi sinovac tersebut ternya Vaksin itu Halal dan aman.

Tambahnya Very Vaksin itu sebagai daya tahan tubuh, Kapolsek meminta kepada warga desa lueng Teuku Ben agar dapat mengikuti Suntikan Vaksinasi Covid-19 “Yok Kita Vaksinasi” ajak Kapolsek.

Yusuf pratiwi,Str,Keb panggilan Tiwi yang bertugas dari Puskesmas Padang Panjang Kecamatan Kuala Pesisir kabupaten Nagan Raya-Aceh Selasa (23/11/21) saat ditanyai media humas polri, mengatakan,targetnya yang tersedia 100 orang Dosis yang sudah berjalan kata baru 5 orang kata Tiwi.

Lanjutnya tiwi,dengan adanya kegiatan Vaksin tersebut bisa memutuskan mata rantai penyebaran covid 19 yang sangat berbahaya itu katanya.

Pratiwi juga menambahkan suntikan Vaksin ini salah satu bentuk ikhtiar dengan adanya Vaksin tersebut dimasyarakat menjadi contoh kepada masyarakat lainnya karna Vaksin ini aman dan halal seperti diberitakan sebelumnya.

Pratiwi, yang menyandang gelar ,STr,Kebidanan itu melanjukan ada timing dari dokter layak atau tidak layaknya divaksin dokter yang menentukan baru kita lakukan sebutnya, tambahnya tiwi, suntikan vaksinasi bisa juga mendatangi dipuskesmas yang terdekat diwilayah masing-masing tidak jadi masalah tidak seharusnya di Desa Lueng Teuku Ben sebutnya lagi.

Ia menyarankan sebelum mendatangi tempat yang di vaksin terlebih dahulu sarapan dulu jangan sampai ada efek samping,seperti asam urat-asam lambung bisa mempengaruhi juga atau DM (darah manis.)

Tapi kata ibu muda itu, kalau penyakitnya bisa terkontrol itu tidak jadi maslalah tapi walaupun dimikian ,apa kata dokter sesudah diperiksa hasilnya ok itu sudah layak untuk divaksinasi katanya.

Tiwi juga mengajak bahwasanya yang disuntik adalah Vaksin sinovac secara BPOM nya Vaksinasi tersebut sudah dinyatakan aman dan halal insya Allah vaksin ini benar tidak menjadi masalah, nah bagi masyarakat yang belum di Vaksin yok mari sama kita vaksin agar imun tubuh kita semakin kuat dan bisa juga memutuskan mata rantai dan tanpa ada paksaan dari dari siapapun jua tutupnya.

Sementara Herman Kepala Dusun Tiga Gampong Lung Teuku Ben saat ditemui Media Humas Polri dilokasi Vaksinasi menyebutkan warga desa Lueng Teuku Ben Pak Sabar sudah gelimbang ke 5 Kali diadakan disini yang sama sebutnya, Herman menambahkan Suntikan Vaksinasi terhadap masyakatnya kami karna untuk mencegah penyakit Covid -19 suntikan ini katanya halal dan aman tidak ada pengaruh dan jangan didengar isu-isu yang beredar di Medsos itu Hoax.

Herman juga mengucapkan terima kasih kepada pihak dinas Kesehatan dari Puskesmas Padang Panjang yang ditugaskan ke desa Lung Teuku Ben kecamatan Kuala Kabupaten Nagan Raya dan juga Kepada Anggota Keamanan dari Polsek- gabungan Danramil ,dia juga menghimbau warga yang belum Vaksin agar menjalani Vaksin, tidak usah takut di Vaksin itu sehat dan halal, tutup sang Kadus tiga itu.

(Sofian MHP Barsela)

Pos terkait